Ini Penyebab Ban Tubeless Malah Sering Kempes
Ada banyak penyebab yang membuat ban tubeless melembung dan sering kempes. Salah satunya karena kurangnya perawatan dari pemilik kendaraan, sehingga membuat tekanan udara di dalam ban menyusut.
Ban tubeless sering kali dipilih pemilik mobil karena sifatnya yang tahan bocor. Meskipun demikian, bukan berarti ban ini tidak bisa kempes.
Sama seperti ban biasa, volume udara di dalam ban tubeless juga bisa menyusut dan membuatnya sering kempes. Untuk mengetahui apa saja penyebab ban tubeless sering kempes, simak penjelasan di bawah ini.
Penyebab Ban Tubeless Melembung dan Sering Kempes
Sebelum mengatasi masalah pada ban tubeless Anda harus mencari tahu lebih dulu apa saja hal-hal yang menjadi penyebabnya. Berikut beberapa penyebab ban tubeless sering kempes yang mungkin belum Anda ketahui.
-
Terjadi Masalah pada Velg Mobil