Gigi Persneling Lengket dan Keras? Ini Solusinya

icon 21 June 2024
icon Admin

Penyebab terakhir adalah kabel kopling yang aus atau kendur. Jika Anda ingin persneling mobil bekerja optimal, Anda wajib mengetahui cara mengatasi penyebab-penyebab di atas. Simak caranya berikut ini!

5 Solusi Jitu Gigi Persneling Keras

Solusi Jitu Gigi Persneling Keras

Mengatasi kondisi persneling mobil yang keras dapat Anda lakukan secara mandiri atau dengan bantuan mekanik bengkel. Maka dari itu, berikut ini solusi mengatasi persneling mobil yang mengalami macet atau keras:

  • Ganti Oli Transmisi Berkala

Solusi pertama untuk mengatasi persneling mobil yang keras adalah dengan mengganti oli transmisi. Seperti yang disebutkan diatas bahwa penyebab persneling yang keras adalah oli transmisi yang kotor atau berkurang.

Anda dapat rutin melakukan penggantian oli gardan mobil setiap 10.000 – 20.000 km sekali. Bermanfaat untuk mengatasi permasalahan persneling mobil, rutin mengganti oli juga dapat merawat mesin mobil Anda agar lebih optimal.

  • Cek Kampas Kopling